Kesehatan

Pemerintah Desa Purbayasa Kembali Gelar Baksos Vaksinasi dan Donor Darah

(Tonjong.brebeskab.go.id) Purbayasa. Pemerintahan Desa Purbayasa kembali selenggerakan Bakti Sosial Vaksinasi dan Donor Darah di Aula Balai Desa Purbayasa pada Sabtu (5/2/2022). Vaksinasi Dosis 3/ Booster dikhususkan terlebih dahulu untuk kelembagaan desa. Sedangkan donor darah diperuntukkan untuk masyarakat umum. Kegiatan tersebut dilaksanakan dengan sinergitas antara PMI Kabupaten Brebes, FKD (Forum kesehatan Desa), Ormas Kepemudaaan Karang Taruna …

Pemerintah Desa Purbayasa Kembali Gelar Baksos Vaksinasi dan Donor Darah Selengkapnya »

VAKSIN BOOSTER

Menindaklanjuti  surat Edaran Dirjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Nomor HK.02.02/II/252/2022 tanggal 12 Januari 2022 tentang vaksinasi covid-19 dosis lanjutan (booster) dan setelah terpenuhinya capaian vaksin primer mencapai 70% Pemerintah Kabupaten Brebes melanjutkan  kebijakan dengan pemberian vaksin  lanjutan/booster. Sejalan dengan kebijakan Pemkab  Brebes,Kecamatan Tonjong bekerjasama dengan Puskesmas Kutamendala mengadakan  Vaksinasi  Lanjutan atau Booster untuk Karyawan  bertempat di Aula Kecamatan …

VAKSIN BOOSTER Selengkapnya »

Ribuan Warga Desa Kalijurang Antusias Ikuti Vaksinasi

Kalijurang (tonjong.brebeskab.go.id) Ribuan warga Desa Kalijurang mengikuti vaksinasi covid-19 dengan antusias. Vaksinasi diselenggarakan Pemerintah Desa Kali Jurang dalam 2 hari pada Kamis-Jumat (16-17/9). Pelaksanaan vaksinasi pada hari pertama sejumlah 606 dosis, sedangkan pada hari kedua sejumlah 600 dosis. Penyelnggaraan dilakukan dengan protokol kesehatan. Guna menghindari kerumunan, lokasi vaksinasi dibagi menjadi 2 titik yaitu Gedung NU …

Ribuan Warga Desa Kalijurang Antusias Ikuti Vaksinasi Selengkapnya »

Upaya Tingkatkan Vaksinasi, Camat Tonjong Gelar Rapat Lintas Sektor

Tonjong (http://tonjong.brebeskab.go.id) Seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Kecamatan Tonjong mengikuti rapat koordinasi terkait upaya peningkatan vaksinasi di Aula Kecamatan Tonjong pada Selasa lalu (7/9). Camat Tonjong Cecep Aji Suganda menjelaskan capaian vaksinasi kecamatan tonjong belum mencapai 20%. Ia menegaskan untuk meningkatkan progres vaksinasi harus dilakukan edukasi dan dorongan oleh semua lini sektor. “Seluruh Kepala …

Upaya Tingkatkan Vaksinasi, Camat Tonjong Gelar Rapat Lintas Sektor Selengkapnya »

Upaya Tingkatkan Vaksinasi, Camat Tonjong Gelar Rapat Lintas Sektor

Tonjong (http://tonjong.brebeskab.go.id) Seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Kecamatan Tonjong mengikuti rapat koordinasi terkait upaya peningkatan vaksinasi di Aula Kecamatan Tonjong pada Selasa lalu (7/9). Camat Tonjong Cecep Aji Suganda menjelaskan capaian vaksinasi kecamatan tonjong belum mencapai 20%. Ia menegaskan untuk meningkatkan progres vaksinasi harus dilakukan edukasi dan dorongan oleh semua lini sektor. “Seluruh Kepala …

Upaya Tingkatkan Vaksinasi, Camat Tonjong Gelar Rapat Lintas Sektor Selengkapnya »

Puluhan Warga Ikuti Senam Bersama di Kampung KB Desa Galuhtimur

Galuh Timur (tonjong.brebeskab.go.id) Puluhan warga yang mayoritas ibu-ibu, Minggu (5/9) mengikuti kegiatan Senam Pagi Bersama di Kampung KB Dukuh Kalipucung Desa Galuh Timur Kecamatan Tonjong. Kegiatan yang digagas dan diinisiasi oleh para Kader Kampung KB ini dilaksanakan di halaman rumah salah satu warga. Ikut hadir dalam kegiatan ini antara lain Fasilitator Kampung KB Abdul Muntolib, …

Puluhan Warga Ikuti Senam Bersama di Kampung KB Desa Galuhtimur Selengkapnya »

Wabup Brebes Tinjau Vaksinasi Lansia Di Desa Kutamendala

Wakil Bupati Brebes, Narjo memantau langsung pelaksanaan vaksin di Balai Desa Kutamendala Kecamatan Tonjong pada Jumat siang (03/09). Setiap monitoring yang dilakukan, pihaknya selalu menanyakan langsung kendala apa saja yang dialami oleh petugas medis, dan mendengar langsung respons dari warga. Seperti yang dilakukannya hari ini (03/09), Wabup Narjo menyempatkan berdialog dengan warga peserta vaksin. Dalam …

Wabup Brebes Tinjau Vaksinasi Lansia Di Desa Kutamendala Selengkapnya »

Puluhan Warga Desa Watujaya Gelar Kerjabakti

Watujaya (tonjong.brebeskab.go.id) – Warga kampung KB Desa Watujaya, Kecamatan Tonjong, Kabupaten Brebes melakukan kegiatan kerja bakti pada Minggu (29/8). Kegiatan itu dilaksanakan di tengah pandemi Covid-19 dengan membersihkan sampah di lingkungan masing-masing. Hadir dalam kegiatan kerja bakti tersebut antara lain Ibu Ketua TP. PKK Desa Watujaya, Penyuluh KB Kecamatan Tonjong dan semua pengurus Kampung KB. …

Puluhan Warga Desa Watujaya Gelar Kerjabakti Selengkapnya »